Pengenalan dan Pembuatan Blog UNY

Tulisan ini terutama diperuntukkan bagi dosen atau karyawan UNY yang belum mempunyai blog di Blog UNY. Namun demikian, pembaca secara umum dapat juga mempraktekkan tulisan ini untuk membuat blog di WordPress. Tulisan ini akan memberikan informasi mengenai Blog UNY dan menjelaskan secara praktis langkah dalam membuat account di Blog UNY serta langkah membuat posting sederhana. Selamat berlatih.

FILE: Pengenalan dan Pembuatan Blog UNY

Mari Belajar Authorware

Macromedia Authorware merupakan salah satu perangkat lunak yang sering digunakan untuk membuat program pembelajaran. Authorware adalah authoring tool yang berbasis icon yang memungkinkan kita dapat mengembangkan berbagai aplikasi multimedia interaktif. Berikut adalah petunjuk praktis bagi pemula agar dapat mengenal Authorware dan sekaligus dapat mencoba membuat aplikasi pembelajaran sederhana.

PENGENALAN MACROMEDIA AUTHORWARE (Part 1)

PENGENALAN MACROMEDIA AUTHORWARE (Part 2)

PEMBUATAN APLIKASI PEMBELAJARAN

Instalasi Moodle di Laptop

Bagi pemula yang ingin menginstall Moodle di Laptop atau PC, berikut saya siapkan tutorial yang sangat praktis. Aplikasi web server yang dipakai adalah WAMP ver 2. WAMP versi terbaru dapat di-download di http://www.wampserver.com/en/download.php. Sedangkan Moodle yang digunakan adalah versi 1.9.5. Untuk mendapatkan Moodle versi terbaru dapat diperoleh di http://moodle.org.

Petunjuk Instalasi Moodle di Laptop